Postingan

MEMULAI HIDUP

Gambar
      Sulit rasanya memulai hidup kembali setelah kita merasa kehilangan   terlebih orang-orang yang kita kasihi di dunia ini di saat  kita masih ingin terkoneksi dengan mereka, apa yang harus kita perbuat ?? karena untuk memulai saja sulit tidak ada semangat dan rasa namun sebagai anak Tuhan saya percaya kita punya kuasa, ada saatnya kita jatuh dan merasa sebagai orang yang paling malang di dunia ini kita diperlakukan dengan tidak adil  karena begitulah di dunia ini kita harus sadar bahwa tidak selamanya manusia itu baik walaupun mereka seagama dengan kita.  Sebagai anak-anak Tuhan kita akhirnya harus merelakan segala sesuatunya kepada Tuhan bahkan kehendak hidup kita sepenuhnya dan bersandar pada Dia seorang dan kita tidak boleh berharap pada manusia melainkan kepada Tuhan saja yang adalah penolong kita sampai pada kesudahan akhir hidup kita, jangan mudah menyerah ucapkanlah syukur atas apa yang masih tersisa dalam hidup kita dan untuk masa depan yang dapat kita raih  bersaman

PILIHAN

Gambar
Kesengsaraan adalah pilihan, kita dapat memilih untuk terus berada dan merasa sengsara atau  memilih bangkit kembali serta bergembira, begitu pula dalam kehidupan ini bila kita gagal maka kita dapat memilih jatuh  atau bangun lagi hal ini berlaku dalam segala hal. Hidup ini adalah pilihan karena itu pilihlah berkat bukan kutuk pilihlah untuk hidup berjalan bersama Tuhan dan bukan menjauh dariNya karena di dalam Tuhan ada berkat, penyertaan dan sukacita sampai pada kesudahan hidup kita sedangkan bila kita menjauh dariNya segala hal kemalangan, dukacita dan kesengsaraan jiwa  akan menghancurkan hidup kita. Jikalau saat ini kita merasa jauh dari Tuhan maka hendaklah kita segera kembali kepadaNya mohon ampun, percaya dan serahkan hidup kita, selagi kita masih hidup dalam dunia ini perjalanan untuk kembali kepada Tuhan adalah sesuatu hal yang segera dan tidak boleh ditunda-tunda lagi.  Dalam hati kita sebagai manusia ada sesuatu yang kosong dan dikhususkan yang selalu mencari penyelamat

BERJALAN BERSAMA TUHAN

Gambar
BERJALAN BERSAMA TUHAN Dalam perjalanan hidup kita bersama Tuhan kita seringkali mengalami masalah kehidupan baik itu dari diri kita sendiri, keluarga, teman, kesehatan dan masih banyak lainnya yang dapat mempengaruhi  kita  dan membuat iman dan harapan kita menjadi semakin jatuh, sebagai anak Tuhan kita tidak boleh membiarkan masalah mempengaruhi hidup kita dalam perjalanan kita bersama Tuhan dimana Kristus telah mati bagi kita. Iman dan Percaya adalah dasar pengharapan kita sebagai anak Tuhan untuk berjalan bersamaNya kita harus memiliki iman yang teguh serta percaya penuh akan kehendak dan rencana Tuhan dalam hidup kita. Kita mungkin berharap hal berjalan sesuai kehendak kita namun Tuhan melihat jauh ke depan lebih dari yang dapat kita lihat dan Ia melindungi serta menjaga kita dari segala yang jahat, bila kita pernah jatuh dalam dosa maka bangkitlah mohon pengampunan Tuhan lalu berjalanlah bersamaNya. Waktu kita di dunia ini hanya sebentar saja maka alangkah baiknya waktu terse

CARA AGAR HARI KITA TIDAK SIA-SIA

Gambar
Terkadang kita merasa hari-hari kita menjadi sia-sia hal ini dikarenakan kita tidak memandang hari kita sebagai sesuatu hal dimana kita dapat menaruh manfaat didalamnya, baiklah ada beberapa tips yang dapat saya bagikan berdasarkan pengalaman orang-orang yang pernah mengalaminya sehingga  tahun ini dapat menjadi hari yang bermanfaat, berguna dan produktif bagi kita.  1. Membaca dan merenungkan firman Tuhan Tiap-tiap hari kita perlu membaca dan merenungkan firman Tuhan karena dengan merenungkan kita juga menyimpan  firman tersebut serta  bertanya apa yang harus kita lakukan dan apa yang harus kita jauhkan berdasarkan firman yang telah kita baca tersebut hal ini berguna agar hidup kita senantiasa kuat dalam penyertaan Tuhan. Sediakan waktu tiap hari untuk hal ini dimana kita merasa itu waktu yang cocok untuk kita baik di pagi hari maupun sore hari. 2. Bersyukur Bersyukurlah, buatlah ungkapan syukur yang dapat didengar oleh Tuhan dalam segala hal dan situasi kita dapat bers

MENGALAHKAN KELEMAHAN

Gambar
      Kita sebagai manusia terkadang menghadapi kelemahan-kelemahan  yang dapat datang silih berganti sebagai orang kristen kita sudah menang namun kita dapat mengatasi kelemahan kita yang bersumber dari kemenangan yang sudah kita miliki yaitu sebagai anak Tuhan dan kita harus berdiri ketika kita dalam kondisi di bawah api/tekanan datang dalam hidup kita dan segala kelemahan kita sebagai manusia seperti saat kita dalam kondisi sakit, letih, tidak bersemangat, cemas dan sebagainya. Efesus 6 : 13 mengatakan Sebab itu ambillah seluruh perlengkapan senjata Allah, supaya kamu dapat mengadakan perlawanan pada hari yang jahat itu dan tetap berdiri, sesudah kamu menyelesaikan segala sesuatu. 2 Korintus 2 : 14, "Tetapi syukur kepada Allah, yang dalam Kristus selalu membawa kami di jalan kemenanganNya, Dengan perantaraan  kami Ia menyebarkan keharuman pengenalan akan Dia di-mana-mana. Kitab Yesaya 40 :28 - 29 mengatakan Tidakkah kautahu, dan tidakkah kau dengar? Tuhan ialah Allah ke

TIDAK PRODUKTIF

Gambar
HAL-HAL YANG MEMBUAT KITA TIDAK PRODUKTIF   Dalam banyak hal kita kadang terlena/terpengaruh  oleh banyak hal sehingga dapat mengganggu produktivitas dan menurunkan serta menghambat daya kembang kita sebagai manusia, oleh karena kita di dunia ini hanya hidup untuk sementara terutama bila kita masih dalam kondisi produktif sangat disayangkan bila kita menyia-nyiakan waktu yang ada mengingat batas kehidupan kita yang hanya sementara ini  seperti rumput yang segera layu dan embun yang menguap  demikianlah kita kata Alkitab, karena itu baiklah kita menggunakan hidup kita untuk kemuliaan namaNya dan hal-hal yang berguna dan mendatangkan kebaikan bagi diri kita dan berkat bagi orang lain. Baiklah hal-hal ini yang  saya kira dapat menghambat produktivitas kita : 1. Sosial Media Sosial media dapat menjadi suatu yang bermanfaat dan juga batu sandungan bagi kita  terutama apabila kita terlalu banyak menghabiskan waktu di sosial media hanya untuk mengecek instagram, facebook, Whats Up

TERORGANISASI

Gambar
                 Saat   ini   saya   mau membagikan 10 manfaat dari teroganisirnya  barang / benda yang kita miliki , berdasarkan buku Terry Savelle Foy dalam Declutter Your Way To Succes ; The Keys to Organize Your Life : 1. Menyelamatkan uangmu Daripada membeli sesuatu yang sudah kita miliki seperti sabun, gunting, lem, kaos kaki dan lain-lain kita dapat mnegetahui lokasi tempat kita meletakkannya dan kita tidak perlu mengeluarkan uang hanya untuk sesuatu yang sudah kita punyai kita hanya perlu tau tempat meletakkannya sehingga kita tidak harus membuang uang untuk kembali membeli barang-barang tersebut. 2. Menemukan yang kamu butuhkan  Pernahkah kamu kehilangan kunci atau handphone mu, rata-rata kita menghabiskan 6 menit sehari untuk menemukan barang-barang yang kita butuhkan seperti kaos kaki bersih, remote control, album foto, kunci motor dan SIM. Bagi perempuan yang biasanya dicari seperti sepatu, mainan anak, dompet, gincu dan remote kontrol. Dengan rumah yang bersih