INSPIRASI
Inspirasi adalah contoh dan teladan dalam menghadapi hidup bisa berupa banyak hal seperti ketangguhan menghadapi hidup dengan senyuman dan semangat yang dimiliki seseorang, dimanapun kita dapat menemukan sumber inspirasi baik dari orang-orang sekitar kita, alam semesta yang kita lihat, liburan dan kunjungan yang kita lakukan serta perbuatan-perbuatan yang kita lakukan dapat menjadi sumber inspirasi bagi kita dan orang lain, jadi dimanakah sumber inspirasi itu berasal ? yang harus kita ingat sumber itu berasal dari yang menciptakan kita dan tersimpan dalam hikmat yang hadir dalam hidup kita sehingga dapat berbuah melalui perbuatan dan perkataan kita.
Jika kita ingin menjadi sumber inspirasi bagi orang lain tidak ada cara lain kecuali kita harus mendekat kepada sumber inspirasi itu sendiri yaitu Tuhan dan memotivasi diri kita sendiri satu hal yang paling sulit bagi saya adalah memotivasi diri karena motivasi diri bisa naik dan turun adakalanya kita sakit dan tidak sesuai kondisi maka motivasi kita juga dapat turun namun selalu ada cara untuk membangkitkan motivasi yaitu dengan mengubah cara berpikir kita jika tujuan hidup yang kita kerjakan hanya untuk diri kita sendiri maka mudah sekali bagi kita untuk jatuh dan kehilangan motivasi namun jika kita berpikir untuk orang lain bahwa apa yang kita lakukan itu berguna dan bermanfaat bagi orang lain maka itu akan memberikan kita daya motivasi dan inspirasi yang lebih.
Carilah motivasi dan jadilah inspirasi bertahanlah dengan semangat disertai kasih terhadap orang lain, sejak beberapa tahun yang lalu saya termotivasi untuk ikut dalam penyebaran Injil/firman Tuhan dan Alkitab bagi orang-orang yang belum mengenal Tuhan dan memiliki Alkitab karena menurut saya penyebaran firman Tuhan adalah sesuatu hal yang wajib dilakukan oleh orang Kristen dan itu adalah harta yang paling berharga yang akan kita simpan di sorga kelak, saya terinspirasi dengan para misionaris yang punya keinginan untuk memberitakan firman seperti juga kakek saya yang adalah juga seorang penginjil di jamannya, saya tidak bisa pergi memberitakan injil seperti para misionaris itu dikarenakan waktu dan pekerjaan saya yang tidak memungkinkan tetapi saya dapat mendukung pelayanan mereka dengan apa yang saya miliki saya dapat memberikan uang saya untuk mendukung pekerjaan mereka dan saya percaya saya juga akan mendapatkan upahnya di sorga dan di dunia yaitu kebahagiaan dari orang-orang yang belum mengenal terang Tuhan dan kebahagiaan mereka untuk memiliki Alkitab baik dalam bahasa mereka sendiri itu adalah salah satu contoh disamping berbagai hal yang dapat menjadi inspirasi dan motivasi baik itu karena keluarga, sahabat, orang yang kita cintai dan masih banyak lagi.
Jika kita ingin menjadi sumber inspirasi bagi orang lain tidak ada cara lain kecuali kita harus mendekat kepada sumber inspirasi itu sendiri yaitu Tuhan dan memotivasi diri kita sendiri satu hal yang paling sulit bagi saya adalah memotivasi diri karena motivasi diri bisa naik dan turun adakalanya kita sakit dan tidak sesuai kondisi maka motivasi kita juga dapat turun namun selalu ada cara untuk membangkitkan motivasi yaitu dengan mengubah cara berpikir kita jika tujuan hidup yang kita kerjakan hanya untuk diri kita sendiri maka mudah sekali bagi kita untuk jatuh dan kehilangan motivasi namun jika kita berpikir untuk orang lain bahwa apa yang kita lakukan itu berguna dan bermanfaat bagi orang lain maka itu akan memberikan kita daya motivasi dan inspirasi yang lebih.
Carilah motivasi dan jadilah inspirasi bertahanlah dengan semangat disertai kasih terhadap orang lain, sejak beberapa tahun yang lalu saya termotivasi untuk ikut dalam penyebaran Injil/firman Tuhan dan Alkitab bagi orang-orang yang belum mengenal Tuhan dan memiliki Alkitab karena menurut saya penyebaran firman Tuhan adalah sesuatu hal yang wajib dilakukan oleh orang Kristen dan itu adalah harta yang paling berharga yang akan kita simpan di sorga kelak, saya terinspirasi dengan para misionaris yang punya keinginan untuk memberitakan firman seperti juga kakek saya yang adalah juga seorang penginjil di jamannya, saya tidak bisa pergi memberitakan injil seperti para misionaris itu dikarenakan waktu dan pekerjaan saya yang tidak memungkinkan tetapi saya dapat mendukung pelayanan mereka dengan apa yang saya miliki saya dapat memberikan uang saya untuk mendukung pekerjaan mereka dan saya percaya saya juga akan mendapatkan upahnya di sorga dan di dunia yaitu kebahagiaan dari orang-orang yang belum mengenal terang Tuhan dan kebahagiaan mereka untuk memiliki Alkitab baik dalam bahasa mereka sendiri itu adalah salah satu contoh disamping berbagai hal yang dapat menjadi inspirasi dan motivasi baik itu karena keluarga, sahabat, orang yang kita cintai dan masih banyak lagi.
Pertanyaannya adalah apakah yang menginspirasi dan memotivasimu ? carilah dan simpan itu baik-baik dalam hatimu jadikan itu semangat bagimu untuk terus terinspirasi God bless us !
Komentar
Posting Komentar